MENPAREKRAF: Pelaksanaan KTT G20 Membuat Ekonomi Bali Meningkat 8,1 Persen

MENPAREKRAF: Pelaksanaan KTT G20 Membuat Ekonomi Bali Meningkat 8,1 Persen

HARIANTERKINI.COM – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno menyatakan pertumbuhan perekonomi Bali meningkat hingga 8,1 persen pada kuartal ketiga 2022. Peningkatan itu disebut sebagai manfaat dari pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20, mulai dari persiapan hingga rangkaian kegiatan, termasuk side event. “Perekonomian Bali di kuartal ketiga tahun 2022 ini mengalami pertumbuhan yang sangat signifikan hingga 8,1 persen year on…

Read More
Masyarakat Bali Diimbau Batasi Kegiatan Guna Kesuksesan Penyelenggaraan KTT G20

Masyarakat Bali Diimbau Batasi Kegiatan Guna Kesuksesan Penyelenggaraan KTT G20

HARIANTERKINI.COM – Rangkaian kegiatan dalam perhelatan akbar KTT G20 mulai dilaksanakan sejak Sabtu (12/11) hingga Kamis (17/11) nanti, di mana Bali dipercaya menjadi venue utama. Berbagai persiapan pun telah dilaksanakan pemerintah pusat, daerah hingga lingkup desa adat di Bali guna mensukseskan ajang pertemuan para kepala negara ekonomi terkuat dunia tersebut.  KTT G20 juga terasa spesial…

Read More
Menkes Berikan Izin Kapal RS China Peace Ark Beri Pengobatan di Indonesia

Menkes Berikan Izin Kapal RS China Peace Ark Beri Pengobatan di Indonesia

HARIANTERKINI.COM – Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin memberikan izin kepada kapal rumah sakit milik Tentara Pembebasan Rakyat China, Peace Ark untuk memberikan pengobatan kepada warga Indonesia dan warga keturunan China di Indonesia. Budi mengatakan pihaknya telah berkoordinasi dengan Kepala Pusat Penerangan TNI terkait pemberian izin tersebut. Kendati demikian, Kemenkes hanya memperbolehkan kapal tersebut melakukan…

Read More
Dana Otsus Percepat Pembangunan Infrastruktur dan Pendidikan di Papua

Dana Otsus Percepat Pembangunan Infrastruktur dan Pendidikan di Papua

HARIANTERKINI.COM, JAKARTA – Papua adalah wilayah yang tidak pernah lepas dari perhatian pemerintah, terlebih selama Presiden Joko Widodo menjabat sebagai kepala negara. Salah satu bentuk perhatian pemerintah kepada Papua adalah dengan adanya dana otsus (otonomi khusus) yang memungkinkan anak muda di Papua bisa melanjutkan pendidikan hingga ke jenjang perguruan tinggi. Perlu diketahui bahwa pemerintah telah…

Read More
BI Mulai Siap-siap Pindah ke IKN Tahun Depan

Pembangunan IKN Menyerap Tenaga Kerja

HARIANTERKINI.COM – Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara diyakini mampu menyerap banyak jumlah tenaga kerja di dalamnya. Karena dukungan dari seluruh masyarakat memang sangatlah dibutuhkan demi kelancaran dan kesuksesan konstruksi IKN untuk menyongsong Indonesia maju. Kegiatan konstruksi IKN untuk saat ini memang tengah terus berjalan. Deputi Bidang Transformasi Hijau dan Digital Otorita IKN, Mohammed Ali…

Read More
Presiden Joko Widodo Mendapatkan Penghargaan Perdamaian Al Hasan bin Ali Award

Presiden Joko Widodo Mendapatkan Penghargaan Perdamaian Al Hasan bin Ali Award

HARIANTERKINI.COM, JAKARTA – Presiden Joko Widodo mendapat penghargaan Perdamaian Internasional Al Hasan bin Ali Award yang diselenggarakan Abu Dhabi Forum for Peace (ADFP). Penghargaan tersebut diserahkan di Istana Merdeka. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Sekretaris Jendral Forum Perdamaian Abu Dhabi Al-Mahfouz bin Syaikh Abdullah bin Bayya di Istana Merdeka. Pertemuan antara Mahfouz dan Presiden Jokowi…

Read More
Berikan Bantuan Alsintan ke Petani, Kementan Harap Pertanian Semakin Optimal

Berikan Bantuan Alsintan ke Petani, Kementan Harap Pertanian Semakin Optimal

HARIANTERKINI.COM – Kementerian Pertanian (Kementan) memberikan bantuan alat dan mesin pertanian kepada 16 Kelompok Pertanian (Poktan) di Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat. Bantuan alsintan terebut diserahkan Kementan di halaman Kantor Dinas pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan (DPKPP) Kabupaten Mempawah Adapun alsintan yang diberikan, seperti hand tractor, hands sprayer, kultivator, mesin pompa 4 inch, mesin dryer mobile, vertical…

Read More
dob

DOB Papua Buka Peluang Besar Bagi OAP Untuk Memimpin Papua

HARIANTERKINI.COM — Mempercayakan orang asli Papua (OAP) sebagai penjabat gubernur di tiga DOB provinsi baru di Papua adalah wujud nyata dari afirmasi sekaligus memberdayakan OAP. Keberpihakan dan pemberdayaan OAP adalah roh dan amanat Undang-Undang Otonomi Khusus Papua. Demikian penegasan mantan Ketua Panitia Khusus (Pansus) Perubahan Undang-Undang Otonomi Khusus Papua, Komarudin Watubun Tanawani Mora SH MH,…

Read More
IKN Akan Menjadi Simbol Pluralisme

IKN Akan Menjadi Simbol Pluralisme

HARIANTERKINI.COM, JAKARTA – Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara akan menjadi simbol pluralisme. Dengan adanya konsep tersebut, IKN bukan sekadar ibu kota yang canggih, tetapi juga ramah bagi semua kalangan dan semua warga negara. Ibu Kota Negara Indonesia yang baru sedang dibangun, di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Pemilihan Kalimantan sebagai lokasi terbaru karena letaknya di…

Read More
Kemenkes Usahakan Kesiapan Vaksin Merah Putih untuk Booster

Kemenkes Usahakan Kesiapan Vaksin Merah Putih untuk Booster

Vaksin Merah Putih telah mendapat izin dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM). Kemenkes mengusahakan kesiapan vaksin tersebut untuk digunakan dalam program vaksinasi booster. Meski sudah memperoleh izin dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), vaksin merah putih saat ini belum siap untuk didistibusikan kepada masyarakat. Juru bicara Kemenkes Siti Nadia Tarmizi, menyebut vaksin merah putih sedang berusaha…

Read More